Wikipedia

Hasil penelusuran

Selasa, 07 Oktober 2014

Japan Rail Pass

Hai , minna-san kali ini saya bakalan ngebahas tentang Japan Rail Pass . Japan Rail Pass adalah tiket spesial yang berlaku bagi wisatawan dari luar negeri yang ingin berkunjung ke Jepang untuk berwisata . Tiket ini bisa mengurangi budget kita dalam penggunaan transportasi umum di Jepang , bukan hal baru kalau harga buat naik kereta disana terbilang mahal , nah kalau kita menggunakan Japan Raill Pass , kita bisa menghemat biaya untuk transportasi umum .
Tiket ini bisa kita gunakan untuk naik kereta shinkansen , tapi ada juga pengecualian seperti kereta Nozomi , selain itu bisa di gunakan untuk naik bus juga kapal feri . Tiket ini biasanya berlaku selama 7 hari atau 14 hari , tergantung kita mau berapa lama .  Kalau berminat kita bisa memesannya jauh hari sebelum berangkat ke Jepang , dan nanti tiketnya bisa di tukar di tempat penukarang yang ada di Jepang . Semoga bermanfaat .